Yap menjamurnya aplikasi chating diponsel seakan memaksa kita pintar dalam memilih,ada aplikasi chating yang termasuk baru karena belum lama dibandingkan yang lain yaitu wechat aplikasi chating yang satu ini cukup asyik karena disamping kita chating kita juga bisa bersosial media didalamnya.
Untuk urusan tampilan wechat cukup oke namun kekurangan terletak di emoticon geraknya yang menurut saya kurang menarik,untuk wechat pin bisa berupa nomor hp kita yang sudah terdaftar wechat bisa juga username wechat kita,kita juga bisa mencari teman disekitar kita yang menggunakan wechat dengan fitur look around atau shake.
Wechat memang berbeda dengan aplikasi chating lainya seperti what sup kakao talk perbedaanya adalah pada kalau wechat didalamnya ada fitur sosial media kita bisa berbagi status dan juga berkomentar.